Ads 970x90

Tuesday, February 16, 2016

Letak Geografis dan Luas Wilayah Kabupaten Lebak



Assalamu'alaikum Wr. Wb..

Haloo Sahabat Blogger dan Sobat Banten Semuanya .... :)
Senang sekali bisa berjumpa kembali di Blog yang ngangenin ini :D hahaha
Oiya, tanpa basa dan basi deh sekarang mah :) Seperti biasa saya ingin melanjutkan artikel saya yang sebelumnya :p masih seputar kabupaten Lebak Tercinta ini :)
Karena saya masih berhutang budi untuk melanjutkan pembahasannya :)

Okelah, kali ini saya akan berbagi sebuah Maha Karya Artikel yang membahas tentang Letak Geografis dan Luas Wilayah Kabupaten Lebak, Oke untuk lebih jelasnya silahkan lanjut ke TKP :)

Kabupaten Lebak terletak antara 6º18'-7º00' Lintang Selatan dan 105º25'-106º30' Bujur Timur, dengan luas wilayah 304.472 Ha (3.044,72 Km²) yang terdiri dari 28 Kecamatan dengan 340 desa dan 5 kelurahan. Kabupaten Lebak memiliki batas wilayah administratif sebagai berikut :
Sebelah Utara         : Kabupaten Serang dan Tangerang
Sebelah Selatan      : Samudera Indonesia
Sebelah Barat         : Kabupaten Pandeglang
Sebelah Timur        : Kabupaten Bogor dan Kabupaten Sukabumi
 


Kecamatan paling luas wilayahnya adalah Kecamatan Cibeber dan yang paling kecil luas wilayahnya adalah Kecamatan Kalanganyar. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel di bawah ini.
Tabel 1. Luas Wilayah Menurut Kecamatan di Kab. Lebak Tahun 2008
No.
Kecamatan
Luas Wilayah (Ha)
No.
Kecamatan
Luas Wilayah (Ha)
1
Malingping
9.490,51
15
Cipanas
6.014,75
2
Wanasalam
10.445,84
16
Sajira
9.649,82
3
Panggarangan
16.378,05
17
Cimarga
17.289,26
4
Bayah
13.236,86
18
Cikulur
5.700,50
5
Cilograng
8.870,33
19
Warunggunung
4.366,72
6
Cibeber
36.967,24
20
Cibadak
3.349,13
7
Cijaku
10.560,42
21
Rangkasbitung
6.795,61
8
Banjarsari
13.587,65
22
Maja
7.256,44
9
Cileles
15.264,36
23
Curugbitung
8.540,63
10
Gunungkencana
12.742,46
24
Cihara
11.452,12
11
Bojongmanik
8.908,45
25
Cigemblong
14.123,46
12
Leuwidamar
12.944,49
26
Cirinten
11.232,71
13
Muncang
8.038,72
27
Lebakgedong
8.446,20
14
Sobang
10.257,55
28
Kalanganyar
2.579,71
Sumber : Peta Administrasi Kabupaten Lebak - Bappeda Kabupaten Lebak dan Bakosurtanal, 2007

Sedangkan dari kondisi jarak dari Ibu Kota Kecamatan ke Kota Rangkasbitung sebagai Ibu Kota Kabupaten Lebak, Kecamatan paling jauh adalah Kecamatan Cilograng sejauh 160 KM, Kecamatan paling dekat adalah Kecamatan Rangkasbitung dengan jarak 1 KM. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel di bawah ini.

Tabel 2. Jarak Ibu Kota Kecamatan ke Kota Rangkasbitung
No.
Kecamatan
Jarak (KM)
No.
Kecamatan
Jarak (KM)
1
Malingping
100
15
Leuwidamar
20
2
Wanasalam
99
16
Muncang
37
3
Panggarangan
127
17
Sobang
62
4
Cihara
105
18
Cipanas
38
5
Bayah
135
19
Lebakgedong
47
6
Cilograng
160
20
Sajira
27
7
Cibeber
152
21
Cimarga
9
8
Cijaku
80
22
Cikulur
17
9
Cigemblong
77
23
Warunggunung
10
10
Banjarsari
70
24
Cibadak
5
11
Cileles
50
25
Rangkasbitung
1
12
Gunungkencana
58
26
Kalanganyar
1
13
Bojongmanik
36
27
Maja
21
14
Cirinten
45
28
Curugbitung
34

Sumber : Lebak Dalam Angka, 2008


Nah gimana ? udah sedikit ngerti kan tentang Letak Geografis serta Luas Wilayah dari Kabupaten Lebak ?? Jika ada yang ingin ditambahkan > Silahkan, Monggo :D ... atau jika ada kesalahan silahkan Koreksi >> ... Lewat kolom komentar aja oke ?? agar artikel ini bisa mencapai kesempurnaan :)

Oke aiklah mungkin ini aja untuk artikel pada kesempatan kali ini, Selamat Siang, dan Salam Sobat Banten :)

Source : lebakkab.go.id

0 komentar