Ads 970x90

Tuesday, February 16, 2016

Informasi Kecamatan di Kabupaten Lebak




Assalamu'alaikum Wr. Wb...

Haloo Sahabat Blogger dan Sobat Banten Semuanya ... :)
Cie Ciee masih setia untuk Keep Stay di Blog sederhana ini .. :) tapi walaupun sederhana, emang ngangenin sih yah ?? :D hahaha..

Oke guys, kali ini saya akan membagikan sebuah Artikel Lanjutan lagi, :) Masih tentang Profile Kabupaten Lebak, tapi kali ini yang akan dibahas ialah tentang Informasi Mengenai Kecamatan dan Desa yang berada di Kabupaten Lebak Tercinta ini :) hehehe..


Oke langsung saja disimak untuk materinya :)

Mari Kita Mulai Dari Pengertiannya.
Desa adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas-batas wilayah yang berwenang untuk mengatur dan mengurus masyarakat setempat, berdasarkan asal-usul dan adat istiadat setempat yang diakui dan dihormati dalam sistem Pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia; sedangkan 
Kelurahan adalah wilayah kerja lurah sebagai Perangkat Daerah dalam wilayah kerja kecamatan. Jumlah Desa dan Kelurahan di Kabupaten Lebak pada tahun 2008 sebanyak 340 desa dan 5 Kelurahan yang tersebar di 28 Kecamatan. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada tabel 3 di bawah ini.
Tabel 3 Jumlah Desa/Kelurahan Menurut Kecamatan di Kab. Lebak Tahun 2008

No.
Kecamatan
Desa
Kelurahan
1
Malingping
14
-
2
Wanasalam
13
-
3
Panggarangan
11
-
4
Bayah
11
-
5
Cilograng
10
-
6
Cibeber
22
-
7
Cijaku
10
-
8
Banjarsari
20
-
9
Cileles
12
-
10
Gunungkencana
12
-
11
Bojongmanik
9
-
12
Leuwidamar
12
-
13
Muncang
12
-
14
Sobang
10
-
15
Cipanas
14
-
16
Sajira
15
-
17
Cimarga
17
-
18
Cikulur
13
-
19
Warunggunung
12
-
20
Cibadak
15
-
21
Rangkasbitung
11
5
22
Maja
14
-
23
Curugbitung
10
-
24
Cihara
9
-
25
Cigemblong
9
-
26
Cirinten
10
-
27
Lebakgedong
6
-
28
Kalanganyar
7
-
Jumlah
340
5
Sumber : BPS Kab. Lebak, 2008

Perlu diketahui, bahwa pada tahun 2006 jumlah desa/kelurahan di Kabupaten Lebak sebanyak 315 desa dan 5 kelurahan. Seiring dengan semakin meningkatnya jumlah penduduk dan volume kegiatan pemerintahan, pembangunan dan pemberdayaan masyarakat desa, maka dikeluarkan Peraturan Daerah Kabupaten Lebak Nomor 1 Tahun 2008 mengenai pemekaran 25 desa di Kabupaten Lebak yang pada akhirnya jumlah desa/kelurahan berjumlah 340 desa dan 5 Kelurahan.

Guna meningkatkan kinerja pemerintahan desa, perlu ditunjang dengan sarana kantor desa yang memadai. Untuk lebih jelasnya kondisi kantor desa dapat dilihat pada tabel 4 berikut ini :

Tabel 4 Kondisi Kantor Desa/Kelurahan di Kabupaten Lebak Tahun 2008
No.
Kecamatan
Jumlah Desa
Kondisi Bangunan Kantor Desa
Baik
Sedang
Rusak
Belum Punya
1.
Rangkasbitung
16
4
15
1
1
2.
Kalanganyar
7
-
6
1
-
3.
Cibadak
15
-
4
2
6
4.
Warunggunung
12
-
4
8
-
5.
Cikulur
13
11
-
2
-
6.
Maja
14
2
7
3
2
7.
Sajira
15
2
7
6
-
8.
Curugbitung
10
-
7
-
3
9.
Cipanas
14
3
4
5
2
10.
Lebakgedong
6
1
-
2
3
11.
Cimarga
17
3
1
2
11
12.
Leuwidamar
12
4
1
6
1
13.
Muncang
12
1
3
-
8
14.
Sobang
10
5
3
-
2
15.
Bojongmanik
9
2
-
3
6
16.
Cirinten
10
2
-
3
5
17.
Gunungkencana
12
7
-
4
1
18.
Cileles
12
-
11
-
1
19.
Banjarsari
20
4
-
6
7
20.
Cijaku
10
1
-
6
3
21.
Cigemblong
9
-
2
7
-
22.
Malingping
14
-
7
6
1
23.
Wanasalam
13
3
7
2
1
24.
Panggarangan
11
6
3
1
1
25.
Cihara
9
-
2
6
-
26.
Bayah
11
-
4
3
4
27.
Cilograng
10
2
4
3
1
28.
Cibeber
22
3
3
14
2
JUMLAH
345
66
105
102
72
Sumber : BP2KBMPD Kab. Lebak, 2008

Status tanah yang dimiliki oleh kantor desa/kelurahan sebagian besar berstatus tanah desa yaitu sebesar 66,25%, sebagian lagi berstatus tanah pribadi  sebesar 4,37% dan hibah sebesar 1,56%.

Nah... Itu dia informasi mengenai Kecamatan dan Desa/Kelurahan Seputar yang berada di Kabupaten Lebak ... Siapa yang rumahnya berada di salah satu kecamatan diatas ?? seberapa tahukah kalian dengan kecamatan kalian ?? mari saling berbagi disini :D hahaha...

Seperti biasa guys, bagi kalian yang punya pengetahuan lebih, bisa kita saling berbagi disini, dan jika ada yang ingin ditambahkan mengenai artikel ini, silahkan tambahkan di kolom komentar, atau jika ada kesalahan silahkan bisa langsung dikoreksi di kolom komentar, ini semata-mata demi kesempurnaan blog ini dan untuk memajukan pngetahuan kita akan lingkungan yang kita tinggali :D  hahaha...

Oke mungkin hanya ini untuk artikelnya, dilain waktu mungkin akan saya posting lagi artikel yang semoga bisa bermanfaat bagi kita semua :D

Source : lebakkab.go.id

0 komentar